Campus Hiring Vivere Group

Universitas Budi Luhur Campus Hiring Vivere Group

Universitas Budi Luhur, bekerjasama dengan Vivere Group menyelenggarakan campus hiring (recruitment on campus) pada :

Hari, tanggal : Selasa, 15 Maret 2016
Jam  : 09.00 WIB – Selesai
Tempat  : Ruang Sidang FTI Unit 2 Lantai 3 – Universitas Budi Luhur
Jln. Ciledug Raya – Petukangan Utara – Jakarta Selatan
Sifat : Terbuka Untuk Umum, Gratis
Agenda : Psikotest/Interview

Peminat diharuskan mengirimkan CV melalui email : recruitment@budiluhur.ac.id
*Dengan mencantumkan kode posisi yang dilamar

Catatan :
– Wajib registrasi via email dengan mengirimkan softcopy CV
– Beri subject email sesuai dengan posisi yang akan dilamar
– Paling lambat sebelum hari Senin, 14 Maret 2016 Jam 12.00 WIB
– Wajib datang langsung di Universitas Budi Luhur dan saat hari H pelaksanaan campus hiring, harap membawa :
•Curiculum Vitae
•Pas Foto terbaru
•Photo Copy KTP
•Photo Copy ijazah/Surat Keterangan Lulus dari BAAK
•Photo Copy transkrip Nilai
•Photo Copy dokumen pendukung lainnya (yang bersifat resmi)

VIVERE Group dimulai dengan berdirinya PT Gema Graha Sarana pada tahun 1984 dan dihitung sepuluh orang di antara stafnya. Selama tiga dekade terakhir perusahaan telah berkembang menjadi lebih dari 1.000 karyawan dan merek yang diakui dalam kontrak interior, jasa mekanik-listrik, manufaktur furnitur dan komponen, perabot kantor, perabot rumah dan perlengkapan. Sebagai bukti keberhasilan perusahaan di pasar Indonesia, VIVERE Grup menjadi emiten pada tahun 2002 dan juga ISO 9001: 2008 dan OHSAS 18001: 2007 bersertifikat.

Product  Consultant dan Sales Project (Kode : Vivere Group)

Persyaratan Umum :
-Pendidikan  min.D3
-Pendidikan S1 jurusan  Arsitektur (khusus Sales Project)
-Lebih disukai jika berpengalaman sebagai sales/ SPG/ SPB
-Mampu berkomunikasi dengan baik
-Berpenampilan menarik
-Mampu bekerja dalam tim
-Bersedia bekerja mengikuti jam kerja Mall (khusus Store Sales Assistant)
-Bekerja dengan target  penjualan
Memiliki kendaraan pribadi (khusus Sales Project)

Peminat diharuskan mengirimkan CV melalui email : recruitment@budiluhur.ac.id
*Dengan mencantumkan kode posisi yang dilamar

Related Post

slot gacor
slot gacor