MNC Finance merupakan perusahaan pembiayaan (multifinance) yang memiliki cabang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Perusahaan kami adalah anak perusahaan dari PT. MNC Kapital Indonesia Tbk., dan bersama MNCTV, RCTI, GlobalTV, MNC Skyvision, MNC Networks, Harian SINDO, dll, merupakan bagian dari kelompok usaha besar, MNC Group. Kami sedang berkembang pesat dan membutuhkan kandidat yang profesional. sebagai :
1.ACCOUNTING OFFICER (ACC)
BERTANGGUNG JAWAB MEMBUAT REKAPITULASI DOKUMEN DARI CABANG DAN MENINDAKLANJUTI BILA TERDAPAT KESALAHAN/ KETERLAMBATAN PENGIRIMAN DOKUMEN KE HO
KUALIFIKASI :
-Pria, usia maks 27 tahun
-Pendidikan min D3 Akuntansi IPK min 2.75
-Pengalaman min.1 tahun di posisi yang sama
-Lebih diutamakan menguasai Brevet A & B, mengetahui tentang perpajakan
-Penempatan di Jakarta (Kantor Pusat)
2.INTERNAL AUDIT OFFICER (IA)
BERTANGGUNG JAWAB MELAKUKAN PEMERIKSAAN DI CABANG SESUAI DENGAN SOP DAN KEBIJAKAN MANAGEMENT
KUALIFIKASI :
-Pria usia maks 27 tahun, Single
-Pendidikan min S1 Ekonomi/ Hukum, IPK min 2.75
-Menyukai pekerjaan lapangan yang bersifat analisa dan investigasi
-Pengalaman min. 1 tahun sebagai audit operasional (fresh fraduate diperbolehkan melamar)
-Bersedia untuk melakukan perjalanan dinas/penempatan di seluruh cabang PT. MNC Finance di seluruh Indonesia
-Penempatan di Jakarta (Kantor Pusat)
3.ACCOUNT OFFICER HEAVY EQUIPMENT (AO-HE)
BERTANGGUNG JAWAB DALAM MEMBANGUN JARINGAN DENGAN KONSUMEN DAN SUPPLIER
KUALIFIKASI :
-Pria usia maks 35 tahun
-Pendidikan min S1 Ekonomi, IPK min 2.75
-Menyukai pekerjaan lapangan yang berorientasi target
-Pengalaman min. 1 tahun sebagai merketing (fresh fraduate diperbolehkan melamar)
-Mampu mengendarai kendaraan roda dua dan roda empat
-Penempatan di Jakarta (Kantor Pusat)
Lamaran lengkap dapat segera dikirim via email ke
recruitment@mncfinance.com
paling lambat tanggal 09 Maret 2014 dengan mencantumkan kode di subject email atau kirim ke alamat:
PT. MNC Finance
JL. Abdul Muis No. 36 C – F
Jakarta Pusat 10160
Note: Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.