Universitas Budi Luhur bekerjasama dengan beberapa perusahaan menyelenggarakan Program Magang Semester Gasal 2019/2020 (Agustus/September 2019 – Januari/Februari 2020) untuk memfasilitasi mahasiswa Universitas Budi Luhur untuk magang/mencari tempat riset untuk KKP/Tugas Akhir.
Ayo segera bergabung!!!
Klik disini (untuk mendaftar)
Persyaratan Umum :
1. Mahasiswa aktif (Minimal Semester 4 untuk D3 / Minimal Semester 6 untuk S1)
2. Indeks Prestasi Komulatif (IPK) > 3.00
3. Bersedia Magang minimal selama 3 bulan atau maksimal 6 bulan (Full time) – Pelaksanaan magang diperkirakan pada bulan Agustus/Setember 2019 – Januari/Februari 2020 sehingga mahasiswa yang akan mengikuti program ini pada Semester Gasal 2019/2020 diwajibkan hanya mengambil KKP atau Tugas Akhir saja, untuk mengantisipasi bentrok dengan jadwal kuliah/KKN.
4. Curriculum Vitae (CV) terbaru
5. Kartu Tanda Penduduk (KTP)
6. Surat keterangan mahasiswa aktif dari BAAK (DAA) – Yang ditandatangani Direktur DAA
7. Daftar Nilai terbaru dari BAAK (DAA) – Yang ditandatangani Direktur DAA
8. Mengisi Pakta Integritas – Silahkan download disini
Alur Pendaftaran Online:
1.Pastikan persayaratan pada point 4 hingga point 8 sudah lengkap dan sudah di-scan dalam bentuk JPG/PDF untuk di-upload dengan ukuran file masing-masing maksimal 1 MB)
2.Wajib melakukan pendaftaran online disini
Batas Akhir Pendaftaran:
Pendaftaran online ditutup pada hari Rabu, 31 Juli 2019 jam 14.00 WIB.
Seleksi : 31 Juli 2019 – 3 Agustus 2019
Pengumuman : 5 Agustus 2019
Magang : Agustus/September 2019 – Januari/Februari 2020
Laporan : Januari/Februari 2020
Daftar perusahaan dan posisi magang :
1. PT Setia Pesona Cipta – Ilmu Sosial dan Komunikasi/Public Relation (Full Time – Tidak Berkelompok)
-Pembelajaran cara berkomunikasi dan bersikap dengan konsumen
-Public speaking
-Pembelajaran negosiasi
-Handling complain
-Pembelajaran bagaimana berkomunikasi dengan konsumen melalui media telepon maupun media social
-Pembelajaran cara memperoleh vendor untuk event
-Pembelajaran merencanakan event yang menarik dan berhasil menjalankan event serta berkomunikasi dengan massa yang datang
-Telemarketing
2. PT Setia Pesona Cipta – Manajemen Pemasaran/Bisnis dan Administrasi (Full Time – Tidak Berkelompok)
-Pembelajaran mengenai branding produk
-Pembelajaran cara memasarkan produk secara retail, agen, distributor, modern market maupun traditional market
-Pembelajaran cara pemerataan pasar dan bagaimana mengembangkannya
-Pembelajaran bagaimana membuat iklan unik untuk memasarkan suatu produk
-Pembelajaran mengenai manajemen budgeting
-Pembelajaran menganalisa dan membuat strategi pemasaran
-Pembelajaran cara negosiasi dan kesepakatan penjualan
-Pembelajaran cara mengolah persepsi untuk menarik minat pembeli
-Pembelajaran cara maintence pembeli
-Pembelajaran penagihan / collecting ke konsumen
3. PT Setia Pesona Cipta – Multimedia/Design Grafis/Sistem Informasi/Ilmu Komputer (Full Time – Tidak Berkelompok)
-Pembelajaran cara edit dan design untuk media photo, dan video sebagai sarana digital marketing
-Pembelajaran dalam mempersiapkan online shop, social media dan website sebagai sarana digital marketing
4. Creative Capital – Graphic Designer (Full Time – Tidak Berkelompok)
Creative Capital is a leading Asian Branding and Retail Consultant. We are a team of designers, writers and brand expert based in Shanghai, Shenzhen, Paris, Newyork and Jakarta. We are seeking for a talented and motivated graphic designer to join our team in Jakarta. The ideal candidate will work closely with the graphic, retail design
Profile:
-Participating in ideas generation and research – based concepts
-Designing and implementing graphic design concepts
-Collaborating with interior designers and with the strategic departement
-Good presentation skills
-Be a team player
Requirements:
-Fluent in english, Chinese is a plus
-Degree in graphic or web design
-Strong layout and design skills
-Advanced skill level with Adobe Creative Suite
-A very good eye for aesthetic
-Rigorous, reactive, creative
-Ability to multi-task
-Pro-active