Campus Hiring : BFI Finance

BFI Finance Budi Luhur Career Center Campus Hiring Universitas Budi Luhur

Universitas Budi Luhur, bekerjasama dengan PT. BFI Finance Indonesia, Tbk., menyelenggarakan campus hiring (recruitment on campus) pada :

Hari, tanggal : Selasa,24 Februari 2015
Jam  : 09.00 WIB – Selesai
Tempat  : Ruang Sidang FTI Unit 2 Lantai 3 – Universitas Budi Luhur
Jln. Ciledug Raya Petukangan Utara Jakarta Selatan
Sifat : Terbuka Untuk Umum, Gratis
Agenda : Presentasi Perusahaan, Interview

Peminat diharuskan mengirimkan CV melalui email : karir.budiluhur@gmail.com
*Dengan mencantumkan kode posisi yang dilamar

Catatan :
– Wajib registrasi via email dengan mengirimkan CV
– Beri subject email adalah kode lowongan lamar
Contoh : Melamar posisi : MANAGEMENT TRAINEE OPERATIONAL  maka subject emailnya : BFI – MANAGEMENT TRAINEE OPERATIONAL
– Paling lambat sebelum hari Senin, 23 Februari 2015 Jam 13.00 WIB
– Saat hari H pelaksanaan campus hiring, harap membawa :
• Surat  lamaran
• Daftar  riwayat hidup
• Pas  photo  4×6 (berwarna)
• KTP
• Fotokopi ijazah
• Transkrip nilai

KESEMPATAN BERKARIR
Sebuah perusahaan multifinance independen terbesar di Indonesia dengan lebih dari 32 tahun pengalaman focus di bidang pembiayaan otomotif dan alat berat, yang telah meraih berbagai pengakuan dalam bentuk penghargaan dari lembaga terkemuka dan terpercaya. Saat ini kami mencari  mencari individu berkualitas untuk tumbuh dan maju bersama kami melalui Manajemen Trainee Program dengan tujuan untuk menyiapkan pemimpin-pemimpin BFI Finance di masa depan.

1.MANAGEMENT TRAINEE OPERATIONAL (OMTP) (Kode : BFI – MANAGEMENT TRAINEE OPERATIONAL)
Deskripsi Pekerjaan :
-Mengawasi keuangan cabang,
-mengelola fungsi & kerja operasional karyawan,
-menyimpan aset dokumen & kontrol administrasi,
-implementasi sistem komputerisasi perusahaan,
-dipersiapkan menjadi Kepala Operational.
Persyaratan :
-S1-Akuntansi/Management, Pria & Wanita single,
-maks. 27 th,
-IPK Min. 2,80,
-dinamis, supel, motivasi tinggi,
-punya jiwa kepemimpinan,
-bersedia ditempatkan di seluruh cabang BFI di Indonesia

2.MANAGEMENT TRAINEE MARKETING ( MMTP) (Kode : BFI – MANAGEMENT TRAINEE MARKETING )
Deskripsi Pekerjaan :
-Meneliti perkembangan pasar & calon konsumen yg potensial,
-melakukan tugas administrasi marketing,
-scr intensif berkomunikasi dng konsumen & rekanan BFI,
-dipersiapkan menjadi Kepala Produk.
Persyaratan :
-S1-semua jurusan, Pria single,
-maks. 27 th, IPK min 2,80,
-dinamis, supel, motivasi tinggi,
-punya jiwa kepemimpinan,
-bersedia ditempatkan di seluruh cabang BFI di Indonesia

3.MANAGEMENT TRAINEE  CREDIT ANALYST – CMTP (Kode : BFI – MANAGEMENT TRAINEE  CREDIT ANALYST)
Deskripsi Pekerjaan :
-Melakukan analisa thd proposal pembiayaan,
-melakukan analisa kebijakan perusahaan yg disesuaikan dng perkembangan pasar atau bisnis jasa keuangan,
-dipersiapkan menjadi Credit Analyst Officer.
Persyaratan :
-S1 Ekonomi/Statistik/Mipa,
-Pria single, maks. 27 th,
-IPK Min. 2,80,
-dinamis, supel, motivasi tinggi,
-punya jiwa kepemimpinan,
-bersedia ditempatkan di seluruh cabang BFI di Indonesia

4.MANAGEMENT TRAINEE – MARKETING CORPORATE EXECUTIVE(MT – MCE) (Kode : BFI – MANAGEMENT TRAINEE – MARKETING CORPORATE EXECUTIVE)
Deskripsi Pekerjaan :
-Mengelola, menganalisa,
-mengembangan, dan mengevaluasi strategi dan proses bisnis perusahaan khususnya pada Alat Berat dan Mesin, -melakukan tugas administrasi marketing.
Persyaratan :
-S1 – semua jurusan ,
-Pria/ Wanita single,
-maks. 27 th,
-IPK Min. 3.00,
-dinamis, supel, motivasi tinggi,
-analisa yang kuat,orientasi target,
-berpenampilan menarik,
-memiliki SIM A bersedia ditempatkan di seluruh cabang BFI di Indonesia

5.MANAGEMENT TRAINEE MARKETING PROCESSING OFFICER ( MT – MPO ) (Kode : BFI – MANAGEMENT TRAINEE MARKETING PROCESSING OFFICER)
Deskripsi Pekerjaan :
-Memenuhi target booking KPR,
-melakukan survey dan kredit checking,
-menganalisa aplikasi yang diterima,
-melakukan penanganan collection,dan menjalin relasi yang baik dengan pihak ketiga.
Persyaratan :
-S1-Semua Jurusan,
-Pria / Wanita single,
-usia maks. 28 th,
-IPK min 2,80,
-memiliki kemampuan analisa yg baik,
-mampu berkomunikasi dng baik,
-memiliki SIM C/SIM A,
-mampu mengoperasikan MS Office,
-siap ditempatkan di seluruh kantor cabang BFI di Indonesia

6.MANAGEMENT TRAINEE REMEDIAL OFFICER (RMTP) (Kode : BFI – MANAGEMENT TRAINEE REMEDIAL OFFICER )
Deskripsi Pekerjaan :
-Bertanggung jawab dalam pengelolaan AR&penanganan kredit yg sudah jatuh tempo.
-Mengkoordinasikan serta mengoptimalakan kinerja/potensi seluruh anggota team yg ada.
-Melalukan Follow up terhadap masalah yg terjadi, dll
Persyaratan :
-S1-Semua Jurusan,
-Pria single,
-usia maks. 28 th,
-IPK min 2,80,
-memiliki kemampuan analisa yg baik,
-mampu berkomunikasi dng baik,
-memiliki SIM C/SIM A,
-mampu mengoperasikan MS Office,
-siap ditempatkan di seluruh kantor cabang BFI di Indonesia

7.Marketing Relationship Executive (Surveyor Mobil) (Kode : BFI – Marketing Relationship Executive)
Deskripsi Pekerjaan :
-Melakukan survey serta analisa kelayakan terhadap aplikasi yang diajukan oleh calon konsumen,
-melakukan maintain dealer/showroom serta membuka kerjasama baru dengan dealer showroom
Persyaratan :
-D3 segala jurusan,
-Pria maks. 28 th,
-Dinamis, supel, komunikatif,
-memiliki motor,
-menyukai pekerjaan lapangan,
-penempatan di BFI Cabang Area Jakarta

8.Agency Area Executive Produk Mobil / Motor (ARE) (Kode : BFI – Agency Area Executive Produk Mobil / Motor)
Deskripsi Pekerjaan :
-Mengembangkan jaringan Agen di wilayah yang menjadi tanggung jawabnya serta melakukan maintain terhadap jaringan agen yang sudah ada untuk menghasilkan database prospek agar target penjualan tercapai
Persyaratan :
-D3 segala jurusan,
-Pria maks. 30 tahun,
-Dinamis, Supel, Komunikatif,
-memiliki motor,
-menyukai pekerjaan didunia marketing lapangan,
-penempatan di BFI Cabang Area Jakarta,

Peminat diharuskan mengirimkan CV melalui email : karir.budiluhur@gmail.com
*Dengan mencantumkan kode posisi yang dilamar

Related Post

slot gacor
slot gacor